Thursday, August 12, 2010

Membuat Usaha Susu Kedelai

Peluang usaha susu kedelai kini mulai dilirik banyak pengusaha. Selain nilai gizinya bagus, cara membuatnya yang mudah menjadikan usaha baru ini mudah dilakukan.

Resep dan Cara Membuat Susu Kedelai/Tauching.

1. Kedelai dicuci sampai bersih, lalu direndam selama 4 jam dalam air panas. Air rendaman dibuang dan kedelai dicuci lalu tiriskan. Ulangi prosedur ini 2X, untuk menghilangkan rasa langu dari kedele.

2. Kedele di kupas/disosoh, bisa secara manual maupun menggunakan alat pemecah kesele /pengupas kulit ari kedele no. 36.

3. Berikutnya kacang kedelai dihaluskan bersama air secukupnya menggunakan mesin kedele pisah ampas Eton no 27B (mesin dibawah) atau mesin Giling Kedelai pisah ampas CM 100 no 27 (mesin samping). Bubur encer disaring dengan kain kasa dan filtratnya merupakan susu kedelai mentah.

4. Tambahkan air kira-kira 10 kali lipat dari susu kedelai mentah tadi dan aduk hingga campuran menjadi rata.

5. Tambahkan gula pasir, daun pandan, garam pada air perasan tadi.

6. Masak sampai mendidih sambil diaduk-aduk menggunakan Cooking Mixer No.83.

7. Tambahkan sedikit vanilla powder atau essens liquid strawberry, melon, mocca atau sesuai selera.

Untuk usaha rumah tangga, peralatan yang digunakan untuk memproduksi susu kedelai sebaiknya dari stainless.

Sumber artikellama.blogspot.com

Temukan semuanya tentang Bisnis & Pasang Iklan : Iklan & Jasa - Iklan Baris & Iklan Gratis – Indonesia

No comments:

Post a Comment